Setengah - Satuku
Aku punya satu
Kau pun tahu
Meski bukan pada nyata
dan masih pula ia maya
Kau dapat setengah satuku
Aku pun tak tahu apa itu bagimu
Terserah!
Aku pasrah
Setengahku masih tersimpan
Ia tersaji di atas dipan
Namun kau tak tahu
Mungkin kan mencari tahu
Adam Keturunan Adam
13/01/2013
Kau pun tahu
Meski bukan pada nyata
dan masih pula ia maya
Kau dapat setengah satuku
Aku pun tak tahu apa itu bagimu
Terserah!
Aku pasrah
Setengahku masih tersimpan
Ia tersaji di atas dipan
Namun kau tak tahu
Mungkin kan mencari tahu
Adam Keturunan Adam
13/01/2013
Komentar
Posting Komentar